NKRI NOW
Lanud dan Ditpam sidak Kawasan KOP Hang Nadim Batam.(Ist)
Berita Featured Hukum

Lanud dan Ditpam Temukan 4 Lokasi Judi Jekpot di Kawasan KOP Hang Nadim

NKRINOW.COM, BATAM – Tim gabungan dari Pangkalan TNI AU (Lanud) Hang Nadim bersama Direktorat Pengamanan Aset (Ditpam) Badan Pengusahaan (BP) Batam melaksanakan sosialisasi dan patroli gabungan di wilayah Kawasan Keselamatan Operasi Penerbangan (KKOP) Bandara Internasional Hang Nadim Batam, Jumat (10/09/2021).

Kali ini petugas gabungan melakukan sosialisasi tentang himbauan untuk tidak mendirikan bangunan baru di wilayah KKOP terutama kampung Teluk Bakau, dan himbauan untuk tidak mengadakan permain judi jekpot di wilayah KKOP Bandara Hang Nadim Batam yang menemukan 4 titik permainan judi jackpot yang ada di lokasi tersebut.

Operasi penertipan dipimpin oleh A. Supriyadi pengawas Ditpam BP Batam dan Letda Adm Abiyoso Danton Pam Bandara dari Lanud Hang Nadim.

“Ini sebagai salah satu upaya kami untuk menjaga keselamatan operasional penerbangan,” ujar Komandan Lanud (Danlanud) Hang Nadim Letkol Pnb Iwan Setiawan, S.A.P.

Related posts

Bawa Indonesia di Persimpangan Ketiga pada 2024, Ketum Airlangga: Golkar Harus Menang

Mediaku

Harga Tiket Kereta Cepat Jakarta-Bandung akan Dijual 150-250 Ribu

Mediaku

Menkes Budi Gunadi Prediksi Kasus Covid-19 Subvarian XBB Capai 20 Ribu Sehari

Mediaku

Muhammadiyah Imbau Warganya Sembelih Kurban Besok

Mediaku

Polisi Segera Umumkan Tersangka Penganiaya Kece

admin

Terpilih, Berikut 39 Nama Calon Anggota Tetap PP Muhammadiyah 2022 – 2027

Mediaku