Hingga Selasa Malam, Total 43 Gempa Guncang Karangasem Bali
NKRINOW- BMKG Bali mengungkapkan hingga Selasa (13/12) malam, tercatat sebanyak 43 gempa bumi mengguncang Kabupaten Karangasem, Bali. Diketahui gempa bumi pertama kali terjadi sekitar pukul 17.56...